Harga dan Spesifikasi Nokia Lumia 601
Nokia Lumia 601 memiliki dimensi 119 x 62 x 12 mm dengan bobot 131.5 gram, layar TFT capacitive touchscreen seluas 3.7 inchi, dan dilengkapi dengan adanya kamera berukuran 5 MP yang dapat menghasilkan foto beresolusi 2592 х 1944 piksel.
Pada bagian penyimpan terdapat Internal memory 8 GB yang dapat di upgrade leawat slot microSD, Nokia Lumia 601 ini mendukung jaringan 2G GSM (900/1800 MHz) & 3G HSDPA 2100 tersedia
pula koneksi Bluetooth dan kabel data serta Wi-Fi 802.11 b/g/n yang
dapat digunakan pada area hotspot. Tak lupa fitur MP3 dan MP4 player,
Radio FM dan Game.
Sedangkan untuk harga Nokia Lumia 610
menurut kabar akan dibandrol sebesar Rp. 2.250.000,- dan untuk pilihan
warna tersedia dalam beberapa warna yaitu White, Cyan, Magenta dan
Black
0 komentar:
Posting Komentar